Arief, Arief and Ramaiyulis, Ramaiyulis (2021) BETERNAKAN KAMBING SECARA PRAKTIS. LPPM Universitas Andalas. ISBN 978-623-395-282-8
Text
BUKU BETERNAK KAMBING SECARA PRAKTIS.pdf Download (8MB) |
Abstract
Fakta di lapangan menunjukkan bahwa dari hari ke hari, daging kambing semakin menjadi favorit masyarakat, begitu pula dengan susu kambing. Kedua komoditi yang dihasilkan oleh kambing ini semakin tinggi tingkat permintaannya. Permintaan pasar yang tinggi dan tidak mumpu tercukupi sepenuhnya. Itu artinya, ada peluang sangat cerah dari beternak kambing. Coba bayangkan, jika di satu kota saja Anda dapat memnsok daging kambing ke lebih dari seratus warung dan setiap warungnya membotuhkan 5 kg/hari. berapa keuntungan yang akan Anda peroleh? Cukup besar pastinya, belum lagi restoran, rumah makan dan hotel yang rutin menggunakan daging kambing sebagai pilihan menunya. Jadi kambing tidak pernah kehilangan permintaan walau bukan dalam suasana hari raya Qurban sebagai puncak permintaan kambing. Oleh karena itu buku ini akan berisi modul sebagai bimbingan dalam beternak kambing menuju kesuksesan, baik bagi pemula juga untuk yang sudah berkembang.
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | Q Science > QL Zoology |
Depositing User: | Dr. Ramaiyulis Ramaiyulis |
Date Deposited: | 16 Mar 2023 09:02 |
Last Modified: | 16 Mar 2023 09:02 |
URI: | http://repository.ppnp.ac.id/id/eprint/1100 |
Actions (login required)
View Item |